Spesifikasi dan harga kamera DSLR canon EOS 5D Mark III



Spesifikasi dan harga kamera DSLR canon EOS 5D Mark III

EOS 5D Mark III dioperasikan oleh sensor CMOS full frame 22.3 megapiksel yang dapat memotret hingga 6 frame per detik (fps). Dioperasikan oleh prosesor image canggih DIGIC 5+, EOS 5D MARK III berkecepatan ISO luar biasa hingga 25600 (dikembangkan ke 102400). Sistem Fokus Otomatis (AF) 61 titik yang baru dikembangkan membuatnya mudah untuk melacak subjek dengan level presisi dan kecepatan yang lebih tinggi.

  • Sensor CMOS full frame 22.3 megapiksel
  • ISO 100-25600, dikembangkan hingga 102400
  • 61 titik AF Retikuler Kepadatan Tinggi

Kelebihan dan keunggulan Canon eos 5D Mark III

  • Sensor 22.3 megapiksel

Gambar dan detail berkualitas baik dengan resolusi tinggi 22.3 megapiksel didapatkan dari teknologi sensor CMOS frame penuh yang tercanggih dari Canon. Konstruksi fotodioda baru, susunan mikrolensa tanpa celah dan untaian pengurangan noise on-chip pada CMOS untuk menjaga data jelas dan jernih bahkan pada pengaturan ISO yang tinggi dan eksposur lama, sehingga pandangan fotografi Anda tidak terganggu.

  • 61 titik AF Retikuler kepadatan tinggi



EOS 5D Mark III menampilkan fitur sistem Fokus Otomatis (AF) generasi berikutnya yang mendukung 61 titik AF retikuler kepadatan tinggi (41 titik tipe silang) yang menawarkan cakupan fokus otomatis yang lebar pada presisi tinggi serta kemampuan pelacakan subjek yang ditingkatkan.

Juga menawarkan AF area luas beberapa zona untuk pelacakan yang lebih baik, memiliki 5 titik tengah tipe silang ganda (f/2.8 diagonal), 21 titik tengah tipe silang (f/5.6 horizontal & vertikal) dan 20 titik luar tipe silang (f/4.0 horizontal) serta sensitif dalam situasi cahaya redup (EV-2 untuk titik tengah dengan lensa f/2.8).

Kemajuan teknologi dalam EOS 5D Mark III secara dramatis mengembangkan akurasi pemfokusan untuk mendukung rentang yang lebih lebar dari lensa f/4.0 dan f/5.6.

  • ISO dapat ditingkatkan ke 102400





Tidak perduli persyaratan eksposur Anda, EOS 5D Mark III memungkinkan pengaturan kecepatan ISO yang fleksibel dari ISO 100 - 25600 dan ditingkatkan ke L: ISO 50, H1: 51200 dan H2: 102400 untuk menyesuaikan sensitivitas kamera terhadap cahaya. Dari lingkungan dalam ruangan dengan cahaya redup hingga luar ruangan yang luas di siang bolong, EOS 5D Mark III memotret semua gambar dalam cahaya terbaik.


Harga canon Eos 5D Mark III

EOS 5D Mark III (Bodi)  Rp 39,375,000.00

EOS 5D Mark III Kit (EF 24-105 F4L IS USM)  Rp 48,625,000.00

EOS 5D Mark III Kit II (EF 24-70 f/4L IS USM)  Rp 49,375,000.00

Spesifikasi Canon Eos 5D Mark III


















































































































































AF ModesOne-Shot AF, AI Servo AF, AI Focus AF
AF point selectionAutomatic selection, Manual selection
AF System Points61 AF points (Up to 41 cross-type points)
Built-in Flash-
Closest Focusing Distance (cm)-
Continuous Shooting Speed (shots per sec) (Up to)6
Digital Zoom-
Dimensions (Excl. Protrusions) (mm) (Approx.)152.0 x 116.4 x 76.4
Drive System-
Effective ISO100 - 25600 (H:102400)
Effective Pixels (megapixels)22.3
Exposure CompensationManual: ±5 stops in 1/3- or 1/2-stop increments, AEB: ±3 stops in 1/3- or 1/2-stop increments
Flash ModesE-TTL II Autoflash, FE Lock
Focal Length (35mm Equivalent)-
Guide Number ISO 100 metres-
Image Resolution5760 x 3840 (L) 3840 x 2560 (M) 2880 x 1920 (S1) 1920 x 1280 (S2) 720 x 480 (S3) 5760 x 3840 (RAW) 3960 x 2640 (M-RAW) 2880 x 1920 (S-RAW)
Image Stablizer-
LCD Monitor (Size) (Inch)3.2
LCD Monitor Resolutions (dots)1040000
Manual FocusYES
Memory Card TypeCF card (Type I, UDMA mode 7-compatible), SD, SDHC, SDXC
Metering Mode63-zone TTL Evaluative, Partial, Spot, Centre-weighted average
Movie FormatMOV
Optical Zoom-
Optional PowerAC Power (Adapter Kit ACK-E6), size-AA/LR6 batteries (Battery Grip BG-E11)
Peripheral ConnectionsHi-Speed USB, Audio / Video Output, HDMI, Wi-Fi
Processor TypeDIGIC 5+
Sensor SizeFull frame
Shooting ModesProgram AE (Scene Intelligent Auto, Program), Shutter-priority AE, Aperture-priority AE, Manual exposure, Bulb exposure
Shutter Speed Range (sec.)30 - 1/8000, Bulb
Standard Power SupplyBattery Pack LP-E6
Still Image FormatJPEG, RAW, RAW + JPEG
Viewfinder Coverage (Approx.)100
Viewfinder TypeEye-level pentaprism
Weight (g) (Including the battery and memory card) (Approx.)950
White BalanceAuto, Preset (Daylight, Shade, Cloudy, Tungsten light, White fluorescent light, Flash), Custom, Colour temperature setting (Approx. 2500 - 10000K), White balance correction, and White balance bracketing possible
X-sync (sec.)1/200

Share this

Related Posts

Latest
Previous
Next Post »